Asyik Bermain, Bocah 10 Tahun di Bekasi Dikabarkan Hilang Tenggelam

- Penulis

Minggu, 11 Desember 2022 - 16:17 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Seorang anak dikabarkan tenggelam di Danau Perumahan Griya Srimahi Indah Tambun, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, Minggu (11/12/2022). (Foto : Istimewa).

i

Seorang anak dikabarkan tenggelam di Danau Perumahan Griya Srimahi Indah Tambun, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, Minggu (11/12/2022). (Foto : Istimewa).

Seorang anak dikabarkan tenggelam di Danau Perumahan Griya Srimahi Indah Tambun, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, Minggu (11/12/2022). (Foto : Istimewa).

BEKASI, Beritaimn.com Seorang bocah dikabarkan hilang tenggelam di Danau Perumahan Griya Srimahi Indah Tambun, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, pada Minggu (11/12/2022) siang.

Korban yang diketahui bernama Ahmad Fadlan Alkahfi (10) hilang tenggelam sekitar pukul 12.00 WIB, ketika saat sedang bermain di danau perumahan tersebut.

Tim rescue Kantor SAR Jakarta, yang mendapatkan informasi tersebut, kemudian langsung mengirimkan personil rescue menuju lokasi kejadian untuk melakukan pencarian terhadap korban.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Upaya pencarian pada hari ini dilakukan dengan membagi 2 (dua) area, dimana tim pertama melakukan upaya pencarian dengan melakukan penyisiran di bawah permukaan air dengan menggunakan Aqua Eye dar Underwater Searching Device.

Kemudian pencarian dilanjutkan dengan penyelaman di sekitar lokasi kejadian. Tim kedua melakukan upaya pencarian dengan melakukan pengamatan visual di sepanjang bantaran danau tersebut.

Baca Juga:  Kapolda Metro Jaya dan Kapolres Metro Bekasi, Resmikan Street Race di Meikarta

“Kami tetap lakukan upaya maksimal untuk melakukan upaya pencarian hingga petang ini namun belum membuahkan hasil, upaya pencarian akan kita lakukan dengan pengamatan visual di sekitar lokasi kejadian,” ujar Kepala Kantor SAR Jakarta selaku SAR Mission Coordinator (SMC) dalam operasi SAR.

Beliau juga menjelaskan bahwa upaya penyisiran di jalur air akan kita hentikan sementara dan akan kita lanjutkan pada senin (12/12/2022) pagi.

Upaya pencarian pada hari ini melibatkan puluhan personil SAR gabungan yang terdiri dari Kantor SAR Jakarta, Polsek Tambun, Babinsa Tambun Utara, BPBD Kabupaten Bekasi, Korgad Rescue, Retara, Hirpala, Trans 7 Rescue, ESLAN, PMI Kabupaten Bekasi, Destana Babelan, SRB, Pemuda Pancasila, FPRB Kabupaten Bekasi, SAR MTA, Tagana Kabupaten Bekasi, Katana Jatimulya, Perangkat Kecamatan Tambun Utara, dan masyarakat. (***)

Komentar ditutup.

Follow WhatsApp Channel beritaimn.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Modus Curang Pembelian BBM Subsidi Jenis Solar Di SPBU 14 203 1156 Jalan Imam Bonjol Lubuk Pakam Diminta Agar Petamina Dan Poldasu Tindak Tegas Pemilik Mobil Dan Pengusaha SPBU
SEKDIS BPBD DELI SERDANG GUNAKAN PLAT MOBIL DINAS PALSU SEOLAH KEBAL HUKUM
Laut Madura Kembali Bergejolak Puluhan Persatuan Nelayan Pantura Madura Kepung Dan Tolak Aktifitas Eksplorasi Migas Oleh Petronas Sebelum Ganti Rugi Rumpon Dibayar
Bangunan Tanpa Izin Berdiri Di Lahan Persawahan Diduga Milik Anggota DPRD Deli Serdang
Fasilitas Pejalan Kaki Di Jalan P Diponegoro Lubuk Pakam Berubah Menjadi Tempat Berjualan, Siapakah Yang Bertanggung Jawab?
Bangunan Tanpa Izin Berdiri Di Lahan Persawahan Diduga Milik Kepala Desa Tumpatan Nibung Inisial SRT
Bhabinkamtibmas Polsek Padang Hilir Hadiri Rapat Koordinasi Kamtibmas
Polres Pakpak Bharat Gelar Patroli Skala Besar Berkomitmen Ciptakan Kamtibmas Yang Kondusif.
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 6 Oktober 2025 - 11:11 WIB

Modus Curang Pembelian BBM Subsidi Jenis Solar Di SPBU 14 203 1156 Jalan Imam Bonjol Lubuk Pakam Diminta Agar Petamina Dan Poldasu Tindak Tegas Pemilik Mobil Dan Pengusaha SPBU

Senin, 6 Oktober 2025 - 10:45 WIB

SEKDIS BPBD DELI SERDANG GUNAKAN PLAT MOBIL DINAS PALSU SEOLAH KEBAL HUKUM

Minggu, 28 September 2025 - 06:47 WIB

Laut Madura Kembali Bergejolak Puluhan Persatuan Nelayan Pantura Madura Kepung Dan Tolak Aktifitas Eksplorasi Migas Oleh Petronas Sebelum Ganti Rugi Rumpon Dibayar

Minggu, 21 September 2025 - 15:57 WIB

Bangunan Tanpa Izin Berdiri Di Lahan Persawahan Diduga Milik Anggota DPRD Deli Serdang

Sabtu, 20 September 2025 - 17:54 WIB

Fasilitas Pejalan Kaki Di Jalan P Diponegoro Lubuk Pakam Berubah Menjadi Tempat Berjualan, Siapakah Yang Bertanggung Jawab?

Berita Terbaru