Polsek Tebing Tinggi Sosialisasi Pencegahan Peredaran Narkoba

- Penulis

Selasa, 10 Oktober 2023 - 04:51 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

TEBINGTINGGI, Beritaimn.com – Bhabinkamtibmas Desa Bahilang Polsek Tebing Tinggi Bripka Muhammad Dani melaksanakan sosialisasi pencegahan peredaran narkoba kepada masyarakat di Desa Bahilang, Kecamatan Tebing Syahbandar, Kabupaten Serdang Bedagai, Sumatera Utara, Selasa (10/10/23) Pukul.09.00 Wib.

Giat sosialisasi dilaksanakan bersama Babinsa Koramil 24/TTSB, dan Kasi PMD Kecamatan Tebing Syahbandar di Kantor Desa Bahilang.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kapolsek Tebing Tinggi AKP Saepullah, S.Sos, M.H melalui Kasi Humas Polres Tebing Tinggi AKP Agus Arianto mengatakan, giat dilaksanakan dalam rangka mencegah peredaran narkoba di lingkungan masyarakat.

Baca Juga:  Pastikan Perjalanan Aman, Polres Tebing Tinggi Sosialisasi Hotline Mudik Polri 110

Untuk itu lanjutnya, masyarakat diminta agar ikut mengawasi, dan peduli terhadap kegiatan remaja yang bisa mengarah terhadap bahaya narkoba.

Masyarakat juga dihimbau agar mengerakkan para remaja dalam kegiatan olahraga, dan ibadah keagamaan guna menghindari kegiatan pasif para remaja.

Dengan dilaksanakannya giat sosialisasi tersebut, diharapkan masyarakat dapat bersama-sama dalam mencegah terjadinya penyalahgunaan, maupun peredaran narkoba, Pungkas AKP Agus Arianto. (W7).

Tinggalkan Balasan

Follow WhatsApp Channel beritaimn.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Kapolsek Medang Deras AKP Alfander H. Sagala Pantau Banjir di Jalan Protokol Desa Nenassiam
Satlantas Polres Tebing Tinggi Lakukan Penutupan dan Pengalihan Arus Lalulintas Akibat Banjir
Polres Pakpak Bharat Pembersihan Material Longsor, Menghimbau Dan Patroli Di Jalinsum Kecamatan STTU Jehe Menuju Subulussalam
Aksi Heroik Bhabinkamtibmas Polsek Firdaus di Tengah Banjir Serdang Bedagai
Kapolres Sergai beserta Ketua Cabang Bhayangkari Ringankan Beban Korban Banjir
Sat Lantas Polres Batu Bara Gerak Cepat Bantu Warga Terjebak Banjir dan Pohon Tumbang
Wakapolres Pakpak Bharat Pimpin Pembersihan Di Lokasi Longsor
Polsek Padang Hulu Patroli Dialogis untuk Cegah Kriminalitas dan Kemacetan
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 28 November 2025 - 08:39 WIB

Kapolsek Medang Deras AKP Alfander H. Sagala Pantau Banjir di Jalan Protokol Desa Nenassiam

Jumat, 28 November 2025 - 08:10 WIB

Satlantas Polres Tebing Tinggi Lakukan Penutupan dan Pengalihan Arus Lalulintas Akibat Banjir

Jumat, 28 November 2025 - 08:07 WIB

Polres Pakpak Bharat Pembersihan Material Longsor, Menghimbau Dan Patroli Di Jalinsum Kecamatan STTU Jehe Menuju Subulussalam

Jumat, 28 November 2025 - 08:00 WIB

Aksi Heroik Bhabinkamtibmas Polsek Firdaus di Tengah Banjir Serdang Bedagai

Jumat, 28 November 2025 - 07:45 WIB

Kapolres Sergai beserta Ketua Cabang Bhayangkari Ringankan Beban Korban Banjir

Berita Terbaru