Polsek Padang Hulu Sambangi Warga dan Sampaikan Pesan Kamtibmas

- Penulis

Jumat, 13 Desember 2024 - 04:20 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

TEBINGTINGGI, Beritaimn. com – Wakapolsek Padang Hulu Polres Tebing Tinggi, Ipda Budi Santoso, bersama Bhabinkamtibmas Aipda Pirman Manurung melaksanakan kegiatan sambang kepada warga di Jalan Gatot Subroto Kelurahan Lubuk Raya, Kota Tebing Tinggi, Sumatera Utara, Jumat (13/12/2024).

Dalam kegiatan ini, petugas menyampaikan berbagai pesan keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) guna menjaga kondusifitas lingkungan. Warga dihimbau untuk melapor ke pihak Kepolisian melalui Call Center 110 dan Wa Polres Tebing Tinggi 081260664044 jika mengetahui adanya tindak pidana maupun penyalahgunaan narkoba.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selain itu, petugas mengingatkan warga untuk selalu mematuhi peraturan lalulintas saat berkendara untuk mengurangi resiko kecelakaan. Dalam hal tindak pidana, warga dihimbau untuk tidak main hakim sendiri apabila menemukan pelaku secara tertangkap tangan.

Baca Juga:  Bupati Aep, Pimpin Rakor Teknis Perangkat Daerah Dan Kecamatan se-Kabupaten Karawang

Petugas juga menekankan kepada orang tua terkait pentingnya pengawasan terhadap pergaulan anak anak agar terhindar dari pengaruh negatif, seperti narkoba, geng motor, dan kenakalan remaja. Peran aktif orang tua sangat diperlukan untuk menciptakan generasi muda yang berprestasi.

Sambang warga ini merupakan bagian dari upaya Kepolisian untuk terus membangun kedekatan dengan masyarakat dan mewujudkan situasi Kamtibmas yang kondusif diwilayah hukum Polres Tebing Tinggi. (W7).

Tinggalkan Balasan

Follow WhatsApp Channel beritaimn.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Polres Pakpak Bharat Serius Berlatih Ikuti Turnamen Bola Volly Bupati Kabupaten Pakpak Bharat Cup IV 2025 Meraih Juara III
Pastikan Aman Disejumlah Masjid, Polsek Padang Hilir Laksanakan Patroli Jumat
Patroli Srikandi Putri Runduk Dilaksanakan Polres Sibolga, Sasar Masjid Dan Pusat Keramaian
Sat Lantas Polres Sergai Pengaturan Arus Lalulintas Tabligh Akbar Muslimah Dambaan 2025
Pelantikan PPAT baru di Lingkungan Kantor Pertanahan Kota Salatiga
Serahkan Sertipikat Hak Pakai kepada Menteri Luar Negeri, Menteri Nusron: Langkah Amankan Aset Negara
Menteri Nusron: Reforma Agraria Jadi Langkah Pemerintah Putus Mata Rantai Kemiskinan Ekstrem
Menteri Nusron: Empat Visi Presiden Prabowo Bertumpu pada Pemanfaatan Tanah dan Tata Ruang yang Berkeadilan
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 7 November 2025 - 08:00 WIB

Polres Pakpak Bharat Serius Berlatih Ikuti Turnamen Bola Volly Bupati Kabupaten Pakpak Bharat Cup IV 2025 Meraih Juara III

Jumat, 7 November 2025 - 07:20 WIB

Pastikan Aman Disejumlah Masjid, Polsek Padang Hilir Laksanakan Patroli Jumat

Jumat, 7 November 2025 - 07:07 WIB

Patroli Srikandi Putri Runduk Dilaksanakan Polres Sibolga, Sasar Masjid Dan Pusat Keramaian

Jumat, 7 November 2025 - 05:45 WIB

Sat Lantas Polres Sergai Pengaturan Arus Lalulintas Tabligh Akbar Muslimah Dambaan 2025

Jumat, 7 November 2025 - 05:35 WIB

Pelantikan PPAT baru di Lingkungan Kantor Pertanahan Kota Salatiga

Berita Terbaru