Polres Tebing Tinggi Jaring 55 Pelanggar Lalu Lintas Saat Ops Keselamatan Toba 2024

- Penulis

Senin, 25 Maret 2024 - 08:48 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

TEBINGTINGGI, Beritaimn.com – Polres Tebing Tinggi berhasil menjaring sebanyak 55 pelanggar lalu lintas pada saat pelaksanaan Operasi Keselamatan Toba 2024 dihari ke 13 diwilayah hukum Polres Tebing Tinggi, bertempat di Jalan HM. Yamin dan Jalan Imam Bonjol, Kota Tebing Tinggi, Sumatera Utara, Senin (25/03/24).

Pelaksanaan dipimpin oleh Kasatgas III Preventif Ipda Andi dan Kasubsatgas Turjagwali Ipda Haryadi ST. Purba serta diikuti personel gabungan Polres Tebing Tinggi. Turut dilibatkan personel Sipropam sebagai unsur pengawasan dan penegakan hukum bagi personel yang melanggar lalu lintas.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Dihari ketigabelas ini, kami berhasil menjaring sebanyak 55 pelanggar lalu lintas, diantaranya pengendara sepeda motor yang tidak menggunakan helm berstandard SNI, berboncengan 3 atau lebih, tidak memiliki SIM dan penggunaan knalpot tidak sesuai spesifikasi. Selain itu masih ditemukannya supir yang tidak menggunakan sabuk, menggunakan HP saat berkendara dan muatan berlebihan (overload)”, sebut Ipda Andi.

Baca Juga:  Kapolres Batu Bara Cek Pos Pam dan Pos Yan Ops Lilin Toba 2024

Terhadap 55 pelanggar tersebut diberikan penindakan berupa tilang teguran, hal itu sebagai upaya memberi efek jera kepada pelanggar.

“Harapannya dengan dilaksanakan operasi ini, masyarakat Kota Tebing Tinggi dapat lebih disiplin lagi dalam berlalulintas dan menjadi bagian dari pelopor keselamatan berlalulintas”, Tandasnya. (W7).

Tinggalkan Balasan

Follow WhatsApp Channel beritaimn.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Sat Samapta Polres Batu Bara Sambang dan Cooling System di Pajak Lima Puluh
Polsek Medang Deras Ajak Masyarakat Jaga Kondusif Kamtibmas
Sempat Kabur, Unit Reskrim Polsek Padang Hulu Akhirnya Tangkap Pelaku Curanmor
Kapolres Sibolga AKBP Eddy Inganta Pengecekan Pos Satkamling Jelang Supervisi Ditbinmas Polda Sumut
Pangdam XVIII/KASUARI Kunjungi Satgas Pamtas RI-PNG Kewilayahan Yonif 763/SBA Pos Fef di Kabupaten Tambrauw
Cooling System Sat Samapta Polres Batu Bara Ajak Jaga Kamtibmas
Sat Samapta Polres Batu Bara Patroli Blue Light Pastikan Kondusif Kamtibmas
Sat Lantas Polres Batu Bara Patroli Blue Light di Lokasi Rawan Macet
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 16 Oktober 2025 - 09:24 WIB

Sat Samapta Polres Batu Bara Sambang dan Cooling System di Pajak Lima Puluh

Kamis, 16 Oktober 2025 - 09:16 WIB

Polsek Medang Deras Ajak Masyarakat Jaga Kondusif Kamtibmas

Kamis, 16 Oktober 2025 - 07:48 WIB

Sempat Kabur, Unit Reskrim Polsek Padang Hulu Akhirnya Tangkap Pelaku Curanmor

Kamis, 16 Oktober 2025 - 07:37 WIB

Kapolres Sibolga AKBP Eddy Inganta Pengecekan Pos Satkamling Jelang Supervisi Ditbinmas Polda Sumut

Kamis, 16 Oktober 2025 - 07:33 WIB

Pangdam XVIII/KASUARI Kunjungi Satgas Pamtas RI-PNG Kewilayahan Yonif 763/SBA Pos Fef di Kabupaten Tambrauw

Berita Terbaru