Pererat Silaturahmi, Kapolsek Sipispis Sambang Ketua MUI

- Penulis

Minggu, 14 Juli 2024 - 03:49 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

TEBINGTINGGI, Beritaimn.com – Untuk mempererat silaturahmi dan kedekatan dengan Majelis Ulama Islam (MUI), Kapolsek Sipispis AKP Syamsul Arifin Batubara, S.E, M.Si melaksanakan kunjungan dan sambang kepada Ketua MUI Kecamatan Sipispis Ustadz Azrai Purba, bertempat di Desa Marjanji Kec. Sipispis, Kab.Serdang Bedagai, Sumatera Utara, Sabtu (13/07/24).

Kunjungan kali pertama Kapolsek ini sebagai langkah awal silaturahmi kepada tokoh agama dalam rangka menjaga kamtibmas yang aman dan baik, serta untuk menangkal aksi intoleran dan radikalisme diwilayah hukum Polres Tebing Tinggi khususnya wilayah Polsek Sipispis.

Kapolsek mengajak Ketua MUI untuk bersinergi dengan Kepolisian untuk menekan dan menolak adanya aksi radikalisme dan intoleransi yang dapat memecah persatuan dan kesatuan umat beragama yang berada di Negara Kesatuan Republik Indonesia.

Diakhir pertemuan, Ketua MUI mengucapkan terima kasih atas kunjungan Kapolsek dan bersedia bersinergi dengan Polsek Sipispis dalam menjaga keamanan dan kerukunan antar umat beragama.

Turut hadir, Kanit Intelkam Polsek Sipispis Ipda Y.K. Situmorang, Kanit Reskrim Polsek Sipispis Ipda N.J. Silalahi, dan Kanit Binmas Polsek Sipispis Aiptu Ronny B. Siahaan. (W7).

Tinggalkan Balasan

Follow WhatsApp Channel beritaimn.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Satgas TMMD Ke-126 Kodim 0601/Pandeglang Terus Kebut Program RLTH, Progres Capai 15 Persen
Cooling System Polres Sergai Ajak Ormas jaga Kondusifitas Satu Tahun Kepemimpinan Presiden dan Wakil Presiden RI
Lima Anggota DPRD Sergai Tinjau Kantor TNI-AL Bedagai, Serap Aspirasi Warga Pesisir
Giat GPM, Polres Tebing Tinggi Salurkan Beras SPHP ke Polsek Jajaran
Satreskrim Polres Tebing Tinggi Amankan Pelaku Penipuan Investasi Bodong Rp 45 Juta
KRYD Polsek Salak Himbau Masyarakat Berperan Aktif Jaga Kamtibmas Hubungi 110 Polres Pakpak Bharat
Pastikan Kota Sibolga Kondusif, Patroli Gabungan Polres Sibolga Sasar Pemukiman Warga
Sat Binmas Polres Batu Bara Cooling System di PT. Perkebunan Dolok Pop
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 14 Oktober 2025 - 11:42 WIB

Satgas TMMD Ke-126 Kodim 0601/Pandeglang Terus Kebut Program RLTH, Progres Capai 15 Persen

Selasa, 14 Oktober 2025 - 11:35 WIB

Cooling System Polres Sergai Ajak Ormas jaga Kondusifitas Satu Tahun Kepemimpinan Presiden dan Wakil Presiden RI

Selasa, 14 Oktober 2025 - 11:00 WIB

Lima Anggota DPRD Sergai Tinjau Kantor TNI-AL Bedagai, Serap Aspirasi Warga Pesisir

Selasa, 14 Oktober 2025 - 09:08 WIB

Giat GPM, Polres Tebing Tinggi Salurkan Beras SPHP ke Polsek Jajaran

Selasa, 14 Oktober 2025 - 08:54 WIB

Satreskrim Polres Tebing Tinggi Amankan Pelaku Penipuan Investasi Bodong Rp 45 Juta

Berita Terbaru