Mobil Pikap Pembawa Rombongan Kader PDIP Terguling di Karawang, Belasan orang Terluka

- Penulis

Minggu, 17 Desember 2023 - 14:54 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kecelakaan terjadi di Jalan Provinsi Desa Curug Kecamatan Klari Karawang, Jawa Barat, Sabtu (16/12/2023). (Foto: Rekaman video amatir warga)

i

Kecelakaan terjadi di Jalan Provinsi Desa Curug Kecamatan Klari Karawang, Jawa Barat, Sabtu (16/12/2023). (Foto: Rekaman video amatir warga)

Kecelakaan terjadi di Jalan Provinsi Desa Curug Kecamatan Klari Karawang, Jawa Barat, Sabtu (16/12/2023). (Foto: Rekaman video amatir warga)

KARAWANG, Beritaimn.com Kecelakaan terjadi di Jalan Provinsi Desa Curug Kecamatan Klari Karawang, Jawa Barat, Sabtu (16/12/2023). Mobil pikap pengangkut rombongan kader dan simpatisan Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) terguling.

Kecelakaan itu menyebabkan belasan orang terluka, satu di antaranya kritis. Warga yang melihat kejadian itu langsung membantu evakuasi para korban.

Mereka dilarikan ke Rumah Sakit (RS) Intan Barokah dan puskesmas terdekat. Sementara dua orang luka berat, termasuk salah seorang warga yang turut menjadi korban dengan kondisi kritis dilarikan ke Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Karawang.

Tabut, salah satu korban menyampaikan, rombongan berjumlah 13 orang. “Di belakang 11, di depan dua,” ujar Tabut saat menjalani perawatan di RSUD Karawang.

Saat kejadian, rombongan tersebut sedang menuju acara pertemuan dengan calon anggota legislatif (caleg) untuk DPR dari PDIP di wiIayah Jatiluhur Purwakarta.

Insiden ini diduga karena mobil pikap sempat oleng saat di jalan menurun lalu menyenggol seorang pengendara motor. Kecelakaan tersebut kemudian ditangani Unit Laka Lantas Polres Karawang.

(red/*)

Tinggalkan Balasan

Follow WhatsApp Channel beritaimn.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Kasat Intelkam Polres Batu Bara AKP Tukkar L. Simamora, S.H, M.H Gelar Bansos Polri Untuk Masyarakat
Berantas Narkoba, Satnarkoba Polres Tebing Tinggi Ringkus Pengedar Sabu
Polsek Salak KRYD Ajak Masyarakat Manfaatkan Layanan Call Center 110 Polres Pakpak Bharat
Polres Dairi Ringkus Persetubuhan Ayah dengan Anak Kandung Sejak Tahun 2022
Sat Lantas Polres Batu Bara Patroli Blue Light di Jalinsum
Polsek Labuhan Ruku Patroli Aksi Geng Motor dan Tawuran
Polres Batu Bara Sambang dan Cooling System Kamtibmas
Sat Samapta Polres Batu Bara Patroli Antisipasi Gangguan Kamtibmas
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 18 Oktober 2025 - 12:00 WIB

Kasat Intelkam Polres Batu Bara AKP Tukkar L. Simamora, S.H, M.H Gelar Bansos Polri Untuk Masyarakat

Sabtu, 18 Oktober 2025 - 11:21 WIB

Berantas Narkoba, Satnarkoba Polres Tebing Tinggi Ringkus Pengedar Sabu

Sabtu, 18 Oktober 2025 - 11:13 WIB

Polsek Salak KRYD Ajak Masyarakat Manfaatkan Layanan Call Center 110 Polres Pakpak Bharat

Sabtu, 18 Oktober 2025 - 10:48 WIB

Polres Dairi Ringkus Persetubuhan Ayah dengan Anak Kandung Sejak Tahun 2022

Sabtu, 18 Oktober 2025 - 06:33 WIB

Sat Lantas Polres Batu Bara Patroli Blue Light di Jalinsum

Berita Terbaru

Berita

Sat Lantas Polres Batu Bara Patroli Blue Light di Jalinsum

Sabtu, 18 Okt 2025 - 06:33 WIB