Koloni Monyet Serbu Pemukiman Penduduk di Jomin Barat Karawang

- Penulis

Sabtu, 18 Juni 2022 - 15:49 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Monyet di atas pohon sekitar Jomin Barat Kota Baru.

i

Monyet di atas pohon sekitar Jomin Barat Kota Baru.

 

Monyet di atas pohon sekitar Jomin Barat Kota Baru.

KARAWANG, BeritaIMN.com – Warga Desa Jomin Barat, Kecamatan Kotabaru, Kabupaten Karawang, resah dengan kemunculan koloni monyet yang berkeliaran di pemukiman penduduk dalam beberapa hari terakhir ini.

Koloni monyet yang datang ke pemukiman tersebut merusak tanaman buah-buahan atau sejenisnya.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Saya rasa koloni monyet tersebut bersal dari sekitar lingkungan kebun kembang,” ujar Agus, yang merasa resah dengan kemunculannya monyet, Sabtu (18/6/2022).

Dikatakan dia, koloni monyet tersebut sudah beberapa hari masuk ke pemukiman penduduk, dan ia khawatirkan bisa membahayakan bagi warga terutama anak-anak.

Baca Juga:  Kebakaran lapak Hewan Kurban di Jaktim: Belasan Ekor Kambing mati Terpanggang

“Saya sangat khawatirkan koloni monyet tersebut menyerang orang-orang lingkungan ini,” kata Agus.

Lebih lanjut ia menambahkan, dirinya bersama warga meminta pihak pemerintah daerah Karawang turun tangan dan mengembalikan puluhan koloni monyet tersebut ke habitatnya.

“Saya hanya khawatir saja, kalau-kalau monyet tersebut menyerang warga, dan saya berharap pemerintah melakukan langkah cepat untuk mengusir koloni monyet tersebut agar tidak berkeliaran di lingkungan warga,” tuturnya.

(Red).

 

Komentar ditutup.

Follow WhatsApp Channel beritaimn.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Modus Curang Pembelian BBM Subsidi Jenis Solar Di SPBU 14 203 1156 Jalan Imam Bonjol Lubuk Pakam Diminta Agar Petamina Dan Poldasu Tindak Tegas Pemilik Mobil Dan Pengusaha SPBU
SEKDIS BPBD DELI SERDANG GUNAKAN PLAT MOBIL DINAS PALSU SEOLAH KEBAL HUKUM
Laut Madura Kembali Bergejolak Puluhan Persatuan Nelayan Pantura Madura Kepung Dan Tolak Aktifitas Eksplorasi Migas Oleh Petronas Sebelum Ganti Rugi Rumpon Dibayar
Bangunan Tanpa Izin Berdiri Di Lahan Persawahan Diduga Milik Anggota DPRD Deli Serdang
Fasilitas Pejalan Kaki Di Jalan P Diponegoro Lubuk Pakam Berubah Menjadi Tempat Berjualan, Siapakah Yang Bertanggung Jawab?
Bangunan Tanpa Izin Berdiri Di Lahan Persawahan Diduga Milik Kepala Desa Tumpatan Nibung Inisial SRT
Polres Pakpak Bharat Gelar Patroli Skala Besar Berkomitmen Ciptakan Kamtibmas Yang Kondusif.
Sat Lantas Polres Batu Bara Patroli Kelancaran Arus Lalulintas
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 6 Oktober 2025 - 11:11 WIB

Modus Curang Pembelian BBM Subsidi Jenis Solar Di SPBU 14 203 1156 Jalan Imam Bonjol Lubuk Pakam Diminta Agar Petamina Dan Poldasu Tindak Tegas Pemilik Mobil Dan Pengusaha SPBU

Senin, 6 Oktober 2025 - 10:45 WIB

SEKDIS BPBD DELI SERDANG GUNAKAN PLAT MOBIL DINAS PALSU SEOLAH KEBAL HUKUM

Minggu, 28 September 2025 - 06:47 WIB

Laut Madura Kembali Bergejolak Puluhan Persatuan Nelayan Pantura Madura Kepung Dan Tolak Aktifitas Eksplorasi Migas Oleh Petronas Sebelum Ganti Rugi Rumpon Dibayar

Minggu, 21 September 2025 - 15:57 WIB

Bangunan Tanpa Izin Berdiri Di Lahan Persawahan Diduga Milik Anggota DPRD Deli Serdang

Sabtu, 20 September 2025 - 17:54 WIB

Fasilitas Pejalan Kaki Di Jalan P Diponegoro Lubuk Pakam Berubah Menjadi Tempat Berjualan, Siapakah Yang Bertanggung Jawab?

Berita Terbaru