Kebakaran Hebat, Menghanguskan Gudang Bahan Baku Karet Ban di Kota Bekasi

- Penulis

Senin, 10 Juli 2023 - 13:41 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kebakaran menghanguskan gudang bahan baku karet ban yang berlokasi di Jalan Mawar 06 RT 03/02 Kelurahan Padurenan, Kecamatan Mustika Jaya, Kota Bekasi, Jawa Barat, Senin (10/7/2023) pagi. (Foto: ist)

i

Kebakaran menghanguskan gudang bahan baku karet ban yang berlokasi di Jalan Mawar 06 RT 03/02 Kelurahan Padurenan, Kecamatan Mustika Jaya, Kota Bekasi, Jawa Barat, Senin (10/7/2023) pagi. (Foto: ist)

Kebakaran menghanguskan gudang bahan baku karet ban yang berlokasi di Jalan Mawar 06 RT 03/02 Kelurahan Padurenan, Kecamatan Mustika Jaya, Kota Bekasi, Jawa Barat, Senin (10/7/2023) pagi. (Foto: ist)

KOTA BEKASI, Beritaimn.com Kebakaran melanda gudang bahan baku karet ban yang berlokasi di Jalan Mawar 06 RT 03/02 Kelurahan Padurenan, Kecamatan Mustika Jaya, Kota Bekasi, Jawa Barat, Senin (10/7/2023) pagi.

Komandan Kompi A, Dinas Pemadaman Kebakaran Kota Bekasi, Rusmanto mengatakan, peristiwa itu terjadi sekira pukul 04.30 WIB. “Dilaporkan oleh Nizar, kemudian petugas sekira pukul 04.37 WIB telah sampai di titik api,” kata Rusmanto menanggapi kebakaran gudang bahan baku karet ban.

Kebakaran tersebut berawal kronologi  pada pukul 04.30 WIB salah satu karyawan tempat tersebut melihat api membesar seusai solat subuh. “Kondisi api pertama dilihat sudah membesar karena material karet ban yang mudah terbakar, dugaan terjadinya kebakaran belum dapat di ketahui,” ujar Rusmanto.

Pihaknya menerjunkan lima unit armada pemadaman kebakaran untuk menjinakkan kobaran api yang besar. Beruntung tidak ada korban luka maupun jiwa dalam inisiden tersebut.

Namun dipastikan area bangunan dengan luas 300 Meter persegi hangus terbakar. Api baru dapat dipadamkan kurang lebih tiga jam berselang, sementara kerugian ditaksir mencapai ratusan juta.

Hingga kini, pihaknya masih melakukan investigasi terhadap penyebab terjadinya kebakaran gudang bahan baku karet ban tersebut. “Selesai penanganan sekira pukul 07.40 WIB, kerugian ditaksir mencapai Rp 200 juta,” katanya.

Kasus kebakaran tersebut kini ditangani Polres Metro Bekasi Kota. (***)

Komentar ditutup.

Follow WhatsApp Channel beritaimn.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Modus Curang Pembelian BBM Subsidi Jenis Solar Di SPBU 14 203 1156 Jalan Imam Bonjol Lubuk Pakam Diminta Agar Petamina Dan Poldasu Tindak Tegas Pemilik Mobil Dan Pengusaha SPBU
SEKDIS BPBD DELI SERDANG GUNAKAN PLAT MOBIL DINAS PALSU SEOLAH KEBAL HUKUM
Laut Madura Kembali Bergejolak Puluhan Persatuan Nelayan Pantura Madura Kepung Dan Tolak Aktifitas Eksplorasi Migas Oleh Petronas Sebelum Ganti Rugi Rumpon Dibayar
Bangunan Tanpa Izin Berdiri Di Lahan Persawahan Diduga Milik Anggota DPRD Deli Serdang
Fasilitas Pejalan Kaki Di Jalan P Diponegoro Lubuk Pakam Berubah Menjadi Tempat Berjualan, Siapakah Yang Bertanggung Jawab?
Bangunan Tanpa Izin Berdiri Di Lahan Persawahan Diduga Milik Kepala Desa Tumpatan Nibung Inisial SRT
Bhabinkamtibmas Polsek Padang Hilir Hadiri Rapat Koordinasi Kamtibmas
Polres Pakpak Bharat Gelar Patroli Skala Besar Berkomitmen Ciptakan Kamtibmas Yang Kondusif.
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 6 Oktober 2025 - 11:11 WIB

Modus Curang Pembelian BBM Subsidi Jenis Solar Di SPBU 14 203 1156 Jalan Imam Bonjol Lubuk Pakam Diminta Agar Petamina Dan Poldasu Tindak Tegas Pemilik Mobil Dan Pengusaha SPBU

Senin, 6 Oktober 2025 - 10:45 WIB

SEKDIS BPBD DELI SERDANG GUNAKAN PLAT MOBIL DINAS PALSU SEOLAH KEBAL HUKUM

Minggu, 28 September 2025 - 06:47 WIB

Laut Madura Kembali Bergejolak Puluhan Persatuan Nelayan Pantura Madura Kepung Dan Tolak Aktifitas Eksplorasi Migas Oleh Petronas Sebelum Ganti Rugi Rumpon Dibayar

Minggu, 21 September 2025 - 15:57 WIB

Bangunan Tanpa Izin Berdiri Di Lahan Persawahan Diduga Milik Anggota DPRD Deli Serdang

Sabtu, 20 September 2025 - 17:54 WIB

Fasilitas Pejalan Kaki Di Jalan P Diponegoro Lubuk Pakam Berubah Menjadi Tempat Berjualan, Siapakah Yang Bertanggung Jawab?

Berita Terbaru