Kapolsek Padang Hilir Sampaikan Himbauan Kamtibmas Saat Jumat Curhat

- Penulis

Jumat, 1 Desember 2023 - 06:21 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

TEBINGTINGGI, Beritimn.com – Kapolsek Padang Hilir Resor Tebing Tinggi AKP Sulem Sigalingging menerima setiap keluhan warga masyarakat serta menyampaikan pesan kamtibmas saat memimpin kegiatan Jumat Curhat di Kantor Lurah Tebing Tinggi Jalan Syech Beringin Lingkungan VI Kelurahan Tebing Tingg Kecamatan Padang Hilir Kota Tebing Tinggi, Jumat (01/12/2023).

Dalam program Kapolri tentang Jumat Curhat, Kapolsek Padang Hilir menyampaikan bahwa maksud dan tujuan untuk mendekatkan diri dan bersinergi serta berinteraksi kepada warga masyarakat serta menerima segala aspirasi dan keluhan masyarakat dan memberikan himbauan kamtibmas kepada masyarakat.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pada kesempatan tersebut, warga berterima kasih atas kedatangan pihak Polsek Padang Hilir untuk bertatap muka dengan warga tang menyampaikan turut serta berpartisipasi mensukseskan pemIlu damai dan tidak golput, selanjutnya mengatakan hingga kini situasi di lingkungan Kelurahan Tebing Tinggi masih aman dan kondusif.

Baca Juga:  Kapolres Tebing Tinggi Terima Penghargaan Penegakan Hukum dari MUI

Menanggapi apa yang disampaikan warga, Kapolsek Padang Hilir berterimakasih atas masukan dari warga kemudian memberikan edukasi hukum selanjutnya mengimbau untuk mensukseskan pemilu damai.

“Dalam hal situasi operasi mantap brata atau dalam tahap pemilu yaitu masa kampanye hendaknya warga saling menjaga situasi kamtibmas tetap kondusif. Terima kasih untuk situasi yang kondusif semoga tetap dipertahankan,” Pungkas Kapolsek.

Turut hadir dalam kegiatan, PS. Kanit Binmas Aiptu Suwandi, Bhabinkamtibmas Aiptu Eddy Silalahi dan Aipda P Nadeak, Plt Lurah Tebing Tinggi Tohap MS Hutasoit, Perangkat Kelurahan Kelurahan Tebing Tinggi, Ketua PPK Padang Hilir Muhardi, para ketua PPS Se-Kecamatan Padang Hilir, tokoh masyarakat dan warga sekitar. (W7).

Tinggalkan Balasan

Follow WhatsApp Channel beritaimn.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Sat Lantas Polres Batu Bara Gatur Lalin Disejumlah Mesjid, Pastikan aman Lancar
Jumat Berkah Sat Lantas Polres Batu Patroli dan Berbagi Berkah di Jalinsum 
Polsek Medang Deras Cooling System, Sampaikan Pesan Kamtibmas
Wujud Polri Hadir di Masyarakat, Polsek Padang Hulu Pengamanan Sholat Jumat
Jaga Kebugaran Fisik Wakapolres Pakpak Bharat Ajak Personil Olahraga Bersama
Rapat Pembahasan Laporan Akhir Konsultan Perencanaan Konsolidasi Tanah DAK PPKT Tahun 2026
Monitoring dan Evaluasi (Monev) Pelaksanaan Anggaran Tahun 2025
Rapat Internal Penerbitan PTP di Kantor Pertanahan Kota Salatiga
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 31 Oktober 2025 - 13:21 WIB

Sat Lantas Polres Batu Bara Gatur Lalin Disejumlah Mesjid, Pastikan aman Lancar

Jumat, 31 Oktober 2025 - 13:14 WIB

Jumat Berkah Sat Lantas Polres Batu Patroli dan Berbagi Berkah di Jalinsum 

Jumat, 31 Oktober 2025 - 13:06 WIB

Polsek Medang Deras Cooling System, Sampaikan Pesan Kamtibmas

Jumat, 31 Oktober 2025 - 09:54 WIB

Wujud Polri Hadir di Masyarakat, Polsek Padang Hulu Pengamanan Sholat Jumat

Jumat, 31 Oktober 2025 - 07:07 WIB

Jaga Kebugaran Fisik Wakapolres Pakpak Bharat Ajak Personil Olahraga Bersama

Berita Terbaru