Kapolres Sergai AKBP Oxy Yudha Pratesta,S.Ik Berikan Piagam Penghargaan Personil Berprestasi

- Penulis

Senin, 7 Agustus 2023 - 06:25 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SERGAI, Beritaimn.com – Kapolres Serdang Bedagai (Sergai) AKBP Oxy Yudha Pratesta, S.Ik memimpin Apel Pemberian Piagam Penghargaan kepada personil yang berprestasi bertempat di Lapangan Hijau Polres Sergai, Jalan Negara, SEI Rampah, Sergai, Sumatera Utara, Senin (07/08/23) Pukul.08.00 Wib.

Piagam Penghargaan diberikan kepada 7 (Tujuh) personil mencakup Personil Polri, ASN, dan PHL, dan 2 (Dua) diantaranya yakni, dalam AKP Adi Santika, S.H, Kasi Propam Polres Sergai, keaktifan pengisian aplikasi Lancang Kuning se-Polda Sumut, AKP Adi Santika, S.H, Kasi Propam Polres Sergai peringkat 6 (Enam), dan Bripka Edward Manalu, S.H, Bhabinkamtibmas Polsek Tanjung Beringin peringkat 10.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kemudian, Aiptu M. Hafiz Daulay, Ps.Kanit Bintibsos Sat Binmas, Aipda Hendra Wiryanto, Bhabinkamtibmas Polsek Teluk Mengkudu, Bripka Andi H, Ps.Paurmin Bag Ops, Pengatur Indrawati Lubis, Banum Polsek Dolok Masihul, dab Fika Rodiani, PHL SIUM Polres Sergai.

Kapolres Sergai AKBP Oxy Yudha Pratesta, S.Ik dalam arahannya mengucap syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa karena masih dapat melaksanakan apel yang merupakan kewajiban sebagai anggota Polri.

Baca Juga:  Pastikan Kelancaran Arus Lalulintas, Sat Lantas Polres Batu Bara Patroli Kibas Bendera

Orang nomor satu di Polres Sergai tersebut juga mengucapkan selamat kepada personil yang berprestasi, dan berharap hal itu agar dijadikan motivasi untuk bekerja lebih giat dan kreatif lagi bagi satuan dan masyarakat.

“Kita mengakomodir segala data dan laporan, yang nantinya sebagai bahan untuk evaluasi, dan jadikan pekerjaan kita sebagai ladang ibadah karena setiap pekerjaan yang kita kerjakan adalah ibadah”, Himbaunya.

“Kita harus saling mengawasi, mengingatkan, dan saling memberitahu apa yang salah apa yang tidak, karena Kita adalah keluarga yaitu Polri, mari kita jalin kekompakan dari unsur yang terkecil. Kita berikan reward, juga kita imbangi dengan punishment, ingatkan lalu proses administrasi”, Pungkas AKBP Oxy Yudha Pratesta, S.Ik.

Turut hadir, Wakapolres AKBP Sofyan, S.H, Para Kabag Polres Serdang Bedagai, Para Kasat Polres Serdang Bedagai, Para Kasi, dan Kasubbag Polres Serdang Bedagai, Para Kapolsek sejajaran Polres Serdang Bedagai, Para perwira, personil Polres Sergai dan Polsek jajaran. (W7).

Komentar ditutup.

Follow WhatsApp Channel beritaimn.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Polsek Padang Hulu dan Satpol PP Amankan Gelandangan Dari Ruko Kosong
Kantor Pertanahan Kota Salatiga Hadiri Rapat Konsolidasi Penyelenggaraan Pengadaan Tanah untuk Kepentingan Umum Provinsi Jawa Tengah
Penandatanganan Perjanjian Kerja Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) di Kantor Pertanahan Kota Salatiga
Kantor Pertanahan Kota Salatiga Hadiri Sosialisasi Lahan Pertanian Pangan Berkelanjutan (LP2B) Tahun 2025
Pelatihan Kewirausahaan dan Pengembangan Usaha dalam Rangka Penanganan Akses Reforma Agraria Tahun 2025 di Kelurahan Noborejo
Sinergi Kementerian ATR/BPN dan Kementerian Agama Wujudkan Kepastian Hukum Tanah Wakaf
Beri Sosialisasi di Kanwil BPN Provinsi Banten, Harison Mocodompis: Komunikasi Efektif Bangun Kepercayaan Masyarakat
Kolaborasi Pemerintah dan Perguruan Tinggi, Mahasiswa Ikut Berkontribusi dalam Percepatan Sertipikasi Tanah Wakaf
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 16 Oktober 2025 - 14:17 WIB

Polsek Padang Hulu dan Satpol PP Amankan Gelandangan Dari Ruko Kosong

Kamis, 16 Oktober 2025 - 13:34 WIB

Kantor Pertanahan Kota Salatiga Hadiri Rapat Konsolidasi Penyelenggaraan Pengadaan Tanah untuk Kepentingan Umum Provinsi Jawa Tengah

Kamis, 16 Oktober 2025 - 13:32 WIB

Penandatanganan Perjanjian Kerja Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) di Kantor Pertanahan Kota Salatiga

Kamis, 16 Oktober 2025 - 13:29 WIB

Kantor Pertanahan Kota Salatiga Hadiri Sosialisasi Lahan Pertanian Pangan Berkelanjutan (LP2B) Tahun 2025

Kamis, 16 Oktober 2025 - 13:26 WIB

Pelatihan Kewirausahaan dan Pengembangan Usaha dalam Rangka Penanganan Akses Reforma Agraria Tahun 2025 di Kelurahan Noborejo

Berita Terbaru