Jaga Kamtibmas Malam Hari, Polres Tebing Tinggi Patroli Blue Light

- Penulis

Rabu, 19 Juni 2024 - 06:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

 

TEBINGTINGGI, Beritaimn – Untuk menjaga situasi kamtibmas yang aman dan kondusif, Polres Tebing Tinggi melaksanakan patroli blue light. Kegiatan yang berlangsung pada Selasa malam (18/06/24), ini bertujuan untuk pemberantasan geng motor dan aksi balapan liar diwilayah hukum Polres Tebing Tinggi.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Sebanyak 25 personel Polres Tebing Tinggi diterjunkan dalam kegiatan patroli blue light ini”, sebut Kasi Humas Polres Tebing Tinggi AKP Agus Arianto dalam keterangannya, Rabu (19/06/24).

Tampak dalam kegiatan AKP Jamintar Butar butar selaku perwira pengawas pada pelaksanaan patroli tersebut. Dirinya menekankan agar melakukan penindakan kepada pelanggar lalu lintas dan aksi balapan liar secara humanis.

Baca Juga:  Sat Binmas Polres Tebing Tinggi Ajak Pemuda Merga Silima Jaga Kamtibmas Bersama

Patroli dibagi menjadi 2 tim untuk mempermudah petugas dalam menjaring pelaku balap liar dan pelanggar lalu lintas. Diawali dengan petugas patroli mengitari seputaran inti Kota Tebing Tinggi, dilanjutkan dengan daerah yang dianggap rawan akan kejahatan jalanan hingga ke jalan lintas perbatasan Serdang Bedagai, Sumatera Utara.

“Dengan dilaksanakan patroli ini, dapat menekan angka kriminalitas kejahatan jalanan dimalam hari. Hal ini dapat dirasakan langsung oleh masyarakat dan pengguna jalan raya”, lanjutnya.

Dari hasil patroli, petugas berhasil menjaring 2 unit sepeda motor dengan menggunakan knalpot brong. Terhadap pelanggar tersebut, petugas Sat Lantas melakukan penindakan berupa penilangan. (W7).

Tinggalkan Balasan

Follow WhatsApp Channel beritaimn.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Dua Motor Tabrakan di Sipispis, Polres Tebing Tinggi Lakukan Penanganan di Lokasi
Bahas Penilaian Satkamling, Polres Tebing Tinggi Koordinasi Dengan Kesbangpol
TNI–POLRI dan Ormas Bersatu Jaga Kondusivitas Jelang Satu Tahun Pemerintahan Prabowo–Gibran
Antisipasi Aksi Tawuran Remaja, Polres Sibolga Laksanakan Patroli Dialogis
Polsek Rambutan Hadiri Pembukaan Turnamen Tenis Meja Piala Walikota Tebing Tinggi
Satgas Pamtas RI-PNG Yonif 763/SBA Pos Kokas Ajak Anak SD Belajar dan Bagikan Biskuit serta Susu
Bhabinkamtibmas Polsek Firdaus Bantu Warga Terdampak Banjir
Sat Lantas Polres Batu Bara Patroli Blue Light Cegah Kemacetan
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 15 Oktober 2025 - 12:44 WIB

Dua Motor Tabrakan di Sipispis, Polres Tebing Tinggi Lakukan Penanganan di Lokasi

Rabu, 15 Oktober 2025 - 10:04 WIB

Bahas Penilaian Satkamling, Polres Tebing Tinggi Koordinasi Dengan Kesbangpol

Rabu, 15 Oktober 2025 - 09:30 WIB

TNI–POLRI dan Ormas Bersatu Jaga Kondusivitas Jelang Satu Tahun Pemerintahan Prabowo–Gibran

Rabu, 15 Oktober 2025 - 08:34 WIB

Antisipasi Aksi Tawuran Remaja, Polres Sibolga Laksanakan Patroli Dialogis

Rabu, 15 Oktober 2025 - 06:28 WIB

Polsek Rambutan Hadiri Pembukaan Turnamen Tenis Meja Piala Walikota Tebing Tinggi

Berita Terbaru