Berkah Ramadhan, Medco E&P Salurkan Paket Sembako untuk Masyarakat Kurang Mampu dan Panti Asuhan

- Penulis

Kamis, 13 April 2023 - 12:31 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BARITO UTARA, Beritaimn.com Menghiasi bulan suci Ramadan 1444 H,  Medco Energi Bangkanai Ltd (Medco E&P) menggelar Program Berbagi. Sebanyak 665 paket bantuan sembako disalurkan kepada masyarakat kurang mampu di lima desa binaan sekitar area operasi dan empat panti asuhan, pada Kamis, (13/04/2023).

Paket bantuan tersebut diserahkan Medco E&P kepada masing-masing Kepala Desa, yakni Desa Karendan, Haragandang, Muara Pari, Rahaden dan Luwe Hulu, Kamis (13/4). Setiap desa mendapat 110 paket bantuan. Medco E&P juga menyalurkan paket bantuan melalui tiga organisasi kewartawan di Barito Utara, yakni PWI, IWO, dan IPJI.

Kepala Desa Karendan Ricy mengapresiasi Medco E&P yang telah menyalurkan paket bantuan berupa sembako kepada warganya di bulan suci Ramadan. “Saya mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada Manajemen Medco Energi Bangkanai Ltd, mudahan-mudahan masyarakat, dapat memanfaatkan paket sembako ini. Semoga, Medco dilancarkan kegiatan operasinya di Barito Utara ini, khususnya di Desa Karendan,” kata Ricy.

VP Relations & Security Medco E&P Arif Rinaldi mengatakan, pemberian paket sembako pada bulan suci Ramadan tersebut merupakan bentuk perhatian dan kepedulian Perusahaan kepada masyarakat kurang mampu di area operasi.  “Semoga bantuan ini dapat bermanfaat untuk masyarakat yang sedang menunaikan ibadah puasa,” ujarnya.

(Jefry)

Komentar ditutup.

Follow WhatsApp Channel beritaimn.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Aksi Demo Tuntut Gelar Pilkades 2026 Berujung Bentrok Dengan Aparat Kepolisian
Modus Curang Pembelian BBM Subsidi Jenis Solar Di SPBU 14 203 1156 Jalan Imam Bonjol Lubuk Pakam Diminta Agar Petamina Dan Poldasu Tindak Tegas Pemilik Mobil Dan Pengusaha SPBU
SEKDIS BPBD DELI SERDANG GUNAKAN PLAT MOBIL DINAS PALSU SEOLAH KEBAL HUKUM
Bangunan Tanpa Izin Berdiri Di Lahan Persawahan Diduga Milik Anggota DPRD Deli Serdang
Fasilitas Pejalan Kaki Di Jalan P Diponegoro Lubuk Pakam Berubah Menjadi Tempat Berjualan, Siapakah Yang Bertanggung Jawab?
Bhabinkamtibmas Polsek Padang Hilir Hadiri Rapat Koordinasi Kamtibmas
Polres Pakpak Bharat Gelar Patroli Skala Besar Berkomitmen Ciptakan Kamtibmas Yang Kondusif.
Sat Lantas Polres Batu Bara Patroli Kelancaran Arus Lalulintas
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 28 Oktober 2025 - 15:42 WIB

Aksi Demo Tuntut Gelar Pilkades 2026 Berujung Bentrok Dengan Aparat Kepolisian

Senin, 6 Oktober 2025 - 11:11 WIB

Modus Curang Pembelian BBM Subsidi Jenis Solar Di SPBU 14 203 1156 Jalan Imam Bonjol Lubuk Pakam Diminta Agar Petamina Dan Poldasu Tindak Tegas Pemilik Mobil Dan Pengusaha SPBU

Senin, 6 Oktober 2025 - 10:45 WIB

SEKDIS BPBD DELI SERDANG GUNAKAN PLAT MOBIL DINAS PALSU SEOLAH KEBAL HUKUM

Minggu, 21 September 2025 - 15:57 WIB

Bangunan Tanpa Izin Berdiri Di Lahan Persawahan Diduga Milik Anggota DPRD Deli Serdang

Sabtu, 20 September 2025 - 17:54 WIB

Fasilitas Pejalan Kaki Di Jalan P Diponegoro Lubuk Pakam Berubah Menjadi Tempat Berjualan, Siapakah Yang Bertanggung Jawab?

Berita Terbaru