Bangunan Tanpa Izin Berdiri Di Lahan Persawahan Diduga Milik Anggota DPRD Deli Serdang

- Penulis

Minggu, 21 September 2025 - 15:57 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BeritaIMN.Com || Sumatera Utara – Deli Serdang _ Bangunan yang berdiri di lahan sawah yang dilindungi terletak di Desa Tanjung Mulia Dusun II, Kecamatan Tanjung Morawa, Kabupaten Deli Serdang (21/09/2025). Kurang lebih seluas 600 M² berdiri dikelilingi tembok yang tinggi-nya kurang lebih 1,5 meter, berdiri tanpa izin adalah perbuatan yang melanggar aturan hukum dan berpotensi merusak lingkungan serta ketahanan pangan.

Lahan sawah yang sudah ditetapkan sebagai Lahan Sawah Dilindungi (LSD) atau lahan pertanian pangan berkelanjutan (LP2B) memiliki fungsi penting dalam menjaga ketersediaan pangan dan keseimbangan ekosistem yang ada.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dari laporan narasumber kita, bangunan tersebut sudah dibagun sejak 6 bulan yang lalu milik seorang anggota DPRD Deli Serdang Inisial NTS dan tidak terliat ada plank ijin mendirikan bangunan yang terpasang dikeluarkan dinas terkait.
Diduga bangunan tersebut belum memiliki ijin mendirikan bangunan, oleh karena itu kami meminta kepada Kasatpol PP Deli Serdang untuk segera turun kelapangan mengecek kelengkapan ijin bangunannya.
Karena itu termasuk sudah menyalahi aturan yang berlaku. Jangan hanya karena milik oknum anggota DPRD, Kasatpol PP tidak berani tegas dalam menjalankan penegakan peraturan yang ada.

Baca Juga:  Polsek Indrapura Patroli Antisipasi Gangguan Kamtibmas

Karena program program Bapak Bupati Deli Serdang sudah jelas, dan dengan adanya bangunan yang menyalahi aturan yang ada, bukan saja lingkungan yang rusak. Tetapi Anggaran Pendapatan Daerah Di Kabupaten Deli Serdang ini bisa tidak tercapai apabila oknum oknum pengusaha seperti ini tidak segera ditindak.

Penulis : Ahmad NH
Editor : Author Sumut

Tinggalkan Balasan

Follow WhatsApp Channel beritaimn.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Peringati Hari Pahlawan, Polres Sergai Lakukan Pengamanan Pastikan Kelancaran Kegiatan Upacara
Sambang ke Desa Kalembak, Polsek Dolok Merawan Sampaikan Pesan Kamtibmas
Polres Batu Bara Patroli Kota Presisi, Pastikan Kamtibmas Kondusif
Polsek Medang Deras Tingkatkan Patroli Mobile, Pastikan Kondusif Kamtibmas
Sat Samapta Polres Batu Bara Cooling System, Pastikan Situasi Aman Kondusif
Polres Batu Bara Patroli Malam Antisipasi Kejahatan Jalanan
Sat Lantas Polres Batu Bara Patroli Malam Pastikan Arus Lalulintas Aman Lancar
Polsek Rambutan Amankan Jalan Juanda Akibat Tumpahan Solar
Berita ini 12 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 10 November 2025 - 07:16 WIB

Peringati Hari Pahlawan, Polres Sergai Lakukan Pengamanan Pastikan Kelancaran Kegiatan Upacara

Senin, 10 November 2025 - 07:10 WIB

Sambang ke Desa Kalembak, Polsek Dolok Merawan Sampaikan Pesan Kamtibmas

Senin, 10 November 2025 - 05:04 WIB

Polres Batu Bara Patroli Kota Presisi, Pastikan Kamtibmas Kondusif

Senin, 10 November 2025 - 04:59 WIB

Polsek Medang Deras Tingkatkan Patroli Mobile, Pastikan Kondusif Kamtibmas

Senin, 10 November 2025 - 04:54 WIB

Sat Samapta Polres Batu Bara Cooling System, Pastikan Situasi Aman Kondusif

Berita Terbaru