Polsek Labuhan Ruku Patroli Mobile Antisipasi Gangguan Kamtibmas

- Penulis

Jumat, 21 Maret 2025 - 09:26 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

BATUBARA, Beritaimn.com – Personil Polsek Labuhan Ruku Polres Batu Bara melaksanakan Patroli kamtibmas Malam Hari dalam rangka mengantisipasi terjadinya aksi Geng Motor (Gemot), dan gangguan Kamtibmas dibeberapa lokasi dalam wilayah hukumnya, Kamis (20/03/2025) Pukul.22.00 Wib.

Giat Patroli dalam rangka mengoptimalkan kamtibmas dilaksanakan, Aipda M. Ginting, Aipda Riswandi, dan Bripka S. Ginting, dengan menyusuri jalanan di daerah yang diduga rawan kejahatan di wilayah hukum Polsek Labuhan Ruku.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kapolsek Labuhan Ruku AKP Cecep Suhendra, melalui Kasi Humas Polres Batu Bara AKP A.H. Sagala dalam keterangannya mengatakan, giat patroli guna mengantisipasi aksi kejahatan, dan memelihara Kamtibmas dalam wilayah hukum Polsek Labuhan Ruku.

Baca Juga:  Pemkab Lamtim MoU dengan Pemkab Lamsel Bidang Pengembangan Potensi Daerah dan Meningkatkan Pelayanan Publik

“Pelaksanaan giat dilakukan untuk mengantisipasi terjadinya aksi balap liar, tawuran, maupun aksi kejahatan lainnya seperti Curas, Curat, Curanmor (3C)”, Sebutnya menjelaskan.

Giat tersebut meliputi lokasi sasaran patroli di Pajak Inpres, Jalan Merdeka, Desa Bogak, Ujung Bom, Simpang Beringin, dan Desa Bagan Dalam, Batu Bara, Sumatera Utara.

Dalam pelaksanaannya, dengan humanis petugas menyambangi masyarakat maupun pengguna jalan menghimbau untuk selalu waspada setiap saat.

“Dari giat yang dilakukan, diketahui masyarakat yang ditemui menerima himbauan yang dilakukan, dan bila mengetahui adanya gangguan Kamtibmas diminta segera menghubungi Polsek Labuhan Ruku, atau di layanan Call Center 110 Polres Batu Bara”, Tutupnya. (So).

Tinggalkan Balasan

Follow WhatsApp Channel beritaimn.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Sat Lantas Polres Tebing Tinggi Lakukan Penanganan Pengendara Motor Tabrak Pejalan Kaki
Ganggu Pengguna Jalan, Polres Tebing Tinggi Bubarkan Balap Liar Sepeda
Tim Supervisi Penilaian Polda Sumut Cek Satkamling Diwilkum Polres Sibolga
Tak Sampai 24 Jam, Polres Dairi Bersama Polsek Sumbul Amankan Pelaku Penganiayaan di Lae Pondom yang Viral di Sosmed
Polres Tebing Tinggi Dukung Program Koperasi Merah Putih di Kabupaten Serdang Bedagai
Kasat Binmas Polres Tebing Tinggi Cek Pembenahan Pos Kamling Tanjung Marulak
Melalui Ipda Brimen, Karya Perdana Penulis Muda Ain Al-Mumtazah di apresiasi Bupati dan Wabup Sergai
Sat Lantas Polres Batu Cooling System dan Berbagi di Jumat Berkah
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 18 Oktober 2025 - 02:35 WIB

Sat Lantas Polres Tebing Tinggi Lakukan Penanganan Pengendara Motor Tabrak Pejalan Kaki

Sabtu, 18 Oktober 2025 - 02:09 WIB

Ganggu Pengguna Jalan, Polres Tebing Tinggi Bubarkan Balap Liar Sepeda

Sabtu, 18 Oktober 2025 - 01:49 WIB

Tim Supervisi Penilaian Polda Sumut Cek Satkamling Diwilkum Polres Sibolga

Sabtu, 18 Oktober 2025 - 01:42 WIB

Tak Sampai 24 Jam, Polres Dairi Bersama Polsek Sumbul Amankan Pelaku Penganiayaan di Lae Pondom yang Viral di Sosmed

Jumat, 17 Oktober 2025 - 15:21 WIB

Polres Tebing Tinggi Dukung Program Koperasi Merah Putih di Kabupaten Serdang Bedagai

Berita Terbaru