Dukung Ketahanan Pangan, Kodim 0828/Sampang Tanam Jagung

- Penulis

Selasa, 26 Juli 2022 - 13:39 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SAMPANG, Beritaimn.com Sebagai bentuk komitmen dalam mendukung ketahanan pangan nasional sesuai perintah dari komando atas Kodim 0828/Sampang, melaksanakan gerakan tanam jagung Program Ketahanan Pangan di belakang kantor Koramil 0828/09 Banyuates, Kabupaten Sampang berjalan lancar dan sukses, Selasa( 26/7/2022).

Kegiatan tersebut dihadiri oleh Danramil 0828/09 Banyuates, Kapolsek Banyuates, Camat Banyuates, serta Kordinator BPP Banyuates.

Danramil 0828/09 Banyuates Kapten Inf Supriyadi menyampaikan, pada hari ini Kodim 0828/Sampang melalui Koramil jajaran melaksanakan penanaman jagung di belakang kantor Koramil 0828/09 Banyuates untuk mendukung pemerintah meningkatkan ketahanan pangan dan ekonomi masyarakat sesuai dengan perintah komando atas.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Pertanian merupakan salah satu sektor paling tangguh di dunia termasuk di Indonesia dalam sisi produksi. Selain tanaman padi, jagung saat ini menjadi salah satu tanaman bernilai ekonomis tinggi di Indonesia, dikarenakan jagung merupakan tanaman yang mudah tumbuh. Untuk mendapatkan hasil yang maksimal, perlu di perhatikan perawatannya,” ujarnya.

Baca Juga:  Kapolres dan Bupati Cellica, Lepas Sebanyak 500 warga Karawang ikut Mudik Gratis Tujuan Cirebon Semarang

Selain itu dikatakan dia, Ketahanan pangan menjadi perhatian khusus dengan prioritas peningkatan ketersediaan akses dan kualitas serta konsumsi pangan.

“Terwujudnya kedaulatan pangan masyarakat, melalui ketersediaan produksi cadangan pangan, keterjangkauan, konsumsi pangan dan gizi serta keamanan pangan berbasis bahan baku, sumber daya dan kearifan lokal,” katanya.

Danramil berharap, Kabupaten Sampang bisa memenuhi kebutuhan pangan, sehingga ketahanan pangan di Sampang tetap terjaga.

Program tersebut juga diharapkan dapat mendorong masyarakat agar lebih kreatif dalam memanfaatkan lahan produktif.

(Ah)

Komentar ditutup.

Follow WhatsApp Channel beritaimn.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Samsat Sidoarjo Kota Sapa Wajib Pajak secara humanis dalam Polantas Menyapa
POLANTAS MENYAPA PENGGUNA JALAN, LAKUKAN REKAYASA APILL DI SIMPANG TL McD JUANDA
Pelayan Humanis, Anggota Satpas Pati Berikan Apresiasi Kemasyarakat Tertib Administrasi
Polresta Banyuwangi Siap Menuju Zero ODOL 2027, Wujud Sinergi Keselamatan di Jalan Raya
Pusdik Binmas Polri Gelar Seminar Internasional: Perkuat Sinergi Polisi dan Masyarakat Cegah Kejahatan
Modus Curang Pembelian BBM Subsidi Jenis Solar Di SPBU 14 203 1156 Jalan Imam Bonjol Lubuk Pakam Diminta Agar Petamina Dan Poldasu Tindak Tegas Pemilik Mobil Dan Pengusaha SPBU
SEKDIS BPBD DELI SERDANG GUNAKAN PLAT MOBIL DINAS PALSU SEOLAH KEBAL HUKUM
Dampak Kekeringan Polres Pasuruan Salurkan Bantuan Air Bersih 5000 liter untuk Warga Pasrepan
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 5 November 2025 - 06:47 WIB

Samsat Sidoarjo Kota Sapa Wajib Pajak secara humanis dalam Polantas Menyapa

Senin, 3 November 2025 - 03:55 WIB

POLANTAS MENYAPA PENGGUNA JALAN, LAKUKAN REKAYASA APILL DI SIMPANG TL McD JUANDA

Senin, 27 Oktober 2025 - 23:12 WIB

Pelayan Humanis, Anggota Satpas Pati Berikan Apresiasi Kemasyarakat Tertib Administrasi

Kamis, 23 Oktober 2025 - 11:54 WIB

Polresta Banyuwangi Siap Menuju Zero ODOL 2027, Wujud Sinergi Keselamatan di Jalan Raya

Rabu, 22 Oktober 2025 - 13:18 WIB

Pusdik Binmas Polri Gelar Seminar Internasional: Perkuat Sinergi Polisi dan Masyarakat Cegah Kejahatan

Berita Terbaru