Patroli Blue Light Polres Tebing Tinggi Sambangi Masyarakat Ciptakan Rasa Aman

- Penulis

Senin, 29 April 2024 - 00:55 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

TEBINGTINGGI, Beritaimn.com – Personel Polsek Bandar Khalipah Polres Tebing Tinggi melaksanakan patroli blue light diseputaran kecamatan Bandar Khalipah Kabupaten Serdang Bedagai, Sumatera Utara. Pelaksanaan patroli dengan menggunakan 2 unit sepeda motor patroli dan melibatkan 3 personel Polsek Bandar Khalipah, yaitu Aiptu M. Fahrizal, Bripka F. Dalimunthe dan Bripka M. Nur Tanjung, Minggu malam (28/04/24).

Kegiatan patroli dengan mengitari lokasi lokasi yang sering dikunjungi oleh masyarakat yang ada di Kecamatan Bandar Khalipah seperti daerah pertokoan, perbelanjaan dan perbankan.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Tak lupa saat melaksanakan patroli, petugas juga menyambangi masyarakat maupun para pemuda yang sedang berkumpul dan mengimbau untuk tidak berkumpul hingga larut malam. Selain itu mengajak masyarakat untuk bersama sama menjaga keamanan daerah tempat tinggal masing masing.

Baca Juga:  Pastikan Aman Dan Lancar, Satlantas Polres Tebing Tinggi Laksanakan Patroli Blue Light

“Jika melihat dan mengalami suatu tindak pidana, jangan main hakim sendiri namun segera hubungi pihak Kepolisian”, sebut Aiptu Fahrizal.

Dirinya juga berharap, dengan dilaksanakan patroli ini dapat mengantisipasi terjadinya kejahatan dimalam hari. Dan dapat menciptakan rasa aman dan nyaman bagi pemilik usaha UMKM dan masyarakat. (W7).

Tinggalkan Balasan

Follow WhatsApp Channel beritaimn.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Cooling System Sat Samapta Polres Batu Bara Ajak Jaga Kamtibmas
Sat Samapta Polres Batu Bara Patroli Blue Light Pastikan Kondusif Kamtibmas
Sat Lantas Polres Batu Bara Patroli Blue Light di Lokasi Rawan Macet
Polsek Lima Puluh Intensifkan Patroli Mobile Cegah Tindak Kriminal
Polsek Labuhan Ruku Patroli Antisipasi Aksi Kriminal
Minimalisir Pelanggaran Arus Lalulintas, Satlantas Polres Sibolga Gelar Pengaturan di Jalan Raya
Kapolsek Padang Hilir Iptu Ady S.P. Gari, S.H Sambangi Pos Satkamling, Ajak Jaga Kamtibmas
Kapolres Pakpak Bharat Pimpin Sertijab Wakapolres, Kasat Lantas, Kasat Reskrim dan Kasat Intelkam
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 16 Oktober 2025 - 04:45 WIB

Cooling System Sat Samapta Polres Batu Bara Ajak Jaga Kamtibmas

Kamis, 16 Oktober 2025 - 04:37 WIB

Sat Samapta Polres Batu Bara Patroli Blue Light Pastikan Kondusif Kamtibmas

Kamis, 16 Oktober 2025 - 04:28 WIB

Sat Lantas Polres Batu Bara Patroli Blue Light di Lokasi Rawan Macet

Kamis, 16 Oktober 2025 - 04:22 WIB

Polsek Lima Puluh Intensifkan Patroli Mobile Cegah Tindak Kriminal

Kamis, 16 Oktober 2025 - 04:13 WIB

Polsek Labuhan Ruku Patroli Antisipasi Aksi Kriminal

Berita Terbaru

Berita

Polsek Labuhan Ruku Patroli Antisipasi Aksi Kriminal

Kamis, 16 Okt 2025 - 04:13 WIB