Asik Main Game, Pengangguran Ditangkap Sat Narkoba Polres Tebing Tinggi

- Penulis

Jumat, 26 April 2024 - 02:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

TEBINGTINGGI, Beritaimn.com – Seorang pria pengangguran berinisial JS (28) warga Desa Binjai Kecamatan Tebing Syahbandar, Kabupaten Serdang Bedagai, Sumatera Utara, berhasil ditangkap oleh petugas Sat Narkoba Polres Tebing Tinggi karena diketahui mengantongi narkotika jenis sabu, Rabu (24/04/24).

Penangkapan pelaku berdasarkan laporan masyarakat kepada petugas Sat Narkoba yang saat itu sedang melaksanakan kegiatan rutin yang ditingkatkan. Masyarakat melaporkan bahwa pelaku kerap menggunakan narkotika dan aktifitasnya membuat resah masyarakat.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Usai menerima informasi tersebut, petugas Sat Narkoba mendatangi lokasi yang dimaksud didalam sebuah warnet di Desa Binjai Kecamatan Tebing Syahbandar Kabupaten Serdang Bedagai.

“Petugas melihat pelaku seorang diri sedang duduk didalam warnet sambil bermain game. Kemudian petugas menghampiri dan menggeledah badan pelaku dan menemukan 4 paket sabu, plastik klip transparan kosong dan 1 pipet plastik berbentuk sekop dari kantong celana yang digunakan pelaku”, Sebut Kasat Narkoba Polres Tebing Tinggi AKP Wisnugraha melalui Kasi Humas AKP Agus Arianto dalam keterangannya, Jumat (26/04/24).

Baca Juga:  Pimpin Sertijab, Kapolres Tebing Tinggi: Hindari Kesalahan Sekecil Apapun

Hasil interogasi dilapangan, pelaku mengakui bahwa sabu tersebut memang miliknya. Atas penangkapan tersebut, selanjutnya petugas membawa pelaku, dan barang bukti ke Mapolres Tebing Tinggi untuk pemeriksaan lebih intensif, Sambungnya.

“Dan saat ini pelaku sudah mendekam di RTP Polres Tebing Tinggi untuk mempertanggung jawabkan perbuatannya”, Tandasnya. (W7).

Tinggalkan Balasan

Follow WhatsApp Channel beritaimn.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Polres Tebing Tinggi Pengamanan Jalan Santai Lions Journey For Solidarity
Kawal malam Minggu Polres Pakpak Bharat Patroli Bluelight Wujudkan Kamtibmas Kondusif
Operasi Zebra Toba 2025, Polres Sibolga Gelar Penertiban Lalu Lintas Dan Tilang Pelanggar
Polsek Lima Puluh Patroli Mobile Cegah Kejahatan Malam
Patroli Presisi Sat Samapta Polres Batu Bara Pastikan Keamanan Kota
Kapolsek Dolok Merawan Iptu Zuhri Zulkarnain Lubis Pimpin Patroli Antisipasi Geng Motor dan Balap Liar
Wujudkan Kota Sibolga Yang Kondusif, Polres Sibolga Patroli Cegah Aksi Tawuran Remaja
Satnarkoba Polres Batu Bara Tangkap AA dan Sabu Siap Edar
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 23 November 2025 - 05:34 WIB

Polres Tebing Tinggi Pengamanan Jalan Santai Lions Journey For Solidarity

Minggu, 23 November 2025 - 05:27 WIB

Kawal malam Minggu Polres Pakpak Bharat Patroli Bluelight Wujudkan Kamtibmas Kondusif

Minggu, 23 November 2025 - 05:03 WIB

Operasi Zebra Toba 2025, Polres Sibolga Gelar Penertiban Lalu Lintas Dan Tilang Pelanggar

Minggu, 23 November 2025 - 04:17 WIB

Polsek Lima Puluh Patroli Mobile Cegah Kejahatan Malam

Minggu, 23 November 2025 - 03:01 WIB

Kapolsek Dolok Merawan Iptu Zuhri Zulkarnain Lubis Pimpin Patroli Antisipasi Geng Motor dan Balap Liar

Berita Terbaru

Berita

Polsek Lima Puluh Patroli Mobile Cegah Kejahatan Malam

Minggu, 23 Nov 2025 - 04:17 WIB