Wujudkan Ibadah Minggu Aman, Polsek Sipispis Laksanakan Pengamanan Gereja

- Penulis

Minggu, 14 April 2024 - 04:52 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

TEBINGTINGGI, Beritaimn.com – Mewujudkan rasa aman dan memberi kebebasan dalam memeluk agama, personel Polsek Sipispis Polres Tebing Tinggi melaksanakan pengamanan pada kegiatan Ibadah Minggu Gereja Oikumene PTPN III Gunung Pamela Kecamatan Sipispis, Kabupaten Serdang Bedagai, Sumatera Utara, Minggu (14/04/24).

Pengamanan gereja dilaksanakan oleh Aipda Dedy Saragih dan Bripka Amir Hamzah Sirait bekerja sama dengan pengurus gereja dalam hal pengaturan parkir dan pemberian himbauan kamtibmas kepada jemaat.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Pelaksanaan kegiatan pengamanan ini untuk menciptakan situasi kamtibmas yang aman dilokasi seputaran gereja agar masyarakat yang melaksanakan ibadah minggu dapat melaksanakan ibadah tanpa hambatan. Selain itu juga mengantisipasi kemacetan dilingkungan gereja”, Sebut Kasi Humas Polres Tebing Tinggi AKP Agus Arianto siang ini.

Baca Juga:  51 Anggota Kodim 0601/Pandeglang Naik Pangkat, Dandim Berikan Apresiasi

Personel Polsek Sipispis juga menghimbau kepada masyarakat yang melaksanakan ibadah minggu untuk dapat bekerja sama dengan kepolisian dalam menjaga keamanan, dengan cara memarkirkan kenderaannya ditempat yang telah disediakan dan mengunci stang sepeda motornya, Sambungnya.

“Kepada masyarakat agar tidak menggunakan perhiasan, dan aksesoris yang berlebihan, dikarenakan hal tersebut dapat mengundang perhatian banyak orang”, Tutupnya. (W7).

Tinggalkan Balasan

Follow WhatsApp Channel beritaimn.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Atasi Masalah Tumpang Tindih, Menteri Nusron Dorong Penyusunan UU Administrasi Pertanahan Baru
RDP Bersama Komisi II DPR RI, Menteri Nusron Sampaikan Penanganan Sengketa Capai 99,45%
Targetkan Realisasi hingga 98%, Menteri Nusron Laporkan Progres Capaian Anggaran dalam RDP Bersama Komisi II DPR RI
Polres Tebing Tinggi Sosialisasi dan Edukasi Bahaya Narkoba kepada Pelajar
Polsek Rambutan Monitoring Penyaluran BPNT di Kantor Lurah Tanjung Marulak
HUT Guru Nasional Tahun 2025, Kasi Humas Polres Sergai: Dukung Pendidikan di Indonesia yang Berkualitas
Polri Untuk Masyarakat Personil Polsek Salak Pengamanan Penyaluran BLTS Di Kantor Pos
Sat Samapta Polres Tebing Tinggi Patroli Perintis, Cegah Aksi 3 C dan Premanisme
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 25 November 2025 - 10:19 WIB

Atasi Masalah Tumpang Tindih, Menteri Nusron Dorong Penyusunan UU Administrasi Pertanahan Baru

Selasa, 25 November 2025 - 10:15 WIB

RDP Bersama Komisi II DPR RI, Menteri Nusron Sampaikan Penanganan Sengketa Capai 99,45%

Selasa, 25 November 2025 - 10:11 WIB

Targetkan Realisasi hingga 98%, Menteri Nusron Laporkan Progres Capaian Anggaran dalam RDP Bersama Komisi II DPR RI

Selasa, 25 November 2025 - 09:50 WIB

Polres Tebing Tinggi Sosialisasi dan Edukasi Bahaya Narkoba kepada Pelajar

Selasa, 25 November 2025 - 08:30 WIB

Polsek Rambutan Monitoring Penyaluran BPNT di Kantor Lurah Tanjung Marulak

Berita Terbaru